Harga Knalpot Akrapovic Custom Terbaru Lengkap

Hallo mas bro dan mbak bro sekalian..! pada kesempatan ini saya ingin sharing informasi yang membahas mengenai harga knalpot akropovic custom terbaru.

Knalpot racing dizaman sekarang ini sudah menjadi kebutuhan tersendiri bagi pada percinta motor sport seperti motor kawasaki ninja dan motor lain yang menggunakan mesin berkapasitas 250 cc 2 silinder. Knalpot merek Akrapovic mungkin bisa menjadi salah satu pilihan yang tepat khususnya buat mas bro yang sedang mencari knalpot racing; Knalpot akrapovic sendiri biasanya banyak digunakan pada motor motor pabrikan yamaha dan juga kawasaki , honda dan lain sebagainya misalnya saja seperti Motor Kawasaki Ninja 250 Fi, Z250, Z800, Z1000, Kawasaki Ninja RR Mono, Z250SL, Yamaha R15, Yamaha R25, Vixion, Byson, Scorpio, Jupiter MX, Honda CB150R, CBR150R Lokal, CBR150 Thailand, New Megapro, Verza dan yang lainnya.

modifikasi yamaha vixion sport fairing

Knalpot racing dari merek akrapovic ini memiliki desain yang cukup bagus dan juga menarik, selain itu knalpot yang satu ini juga memiliki harga yang terjangkau. Nah bagi mas bro yang sedang mencari harga knalpot racing khususnya untuk merek knalpot akrapovic anda bisa melihat dibawah ini

  • Harga Knalpot Akrapovic Ninja 250 Fi, Z250 Rp.1.367.000
  • Harga Knalpot Akrapovic Kawasaki RR Mono, Z250SL Rp.1.255.000
  • Harga Knalpot Akrapovic Yamaha R25 Rp.1.833.000
  • Harga Knalpot Akrapovic Yamaha R15, Vixion, Byson, Scorpio Rp.1.124.000
  • Harga Knalpot Akrapovic Honda Verza, Megapro, CB150R Rp.1.345.000
  • Harga Knalpot Akrapovic Honda CBR150R Lokal, CBR150R Thailand Rp.1.777.000
  • Harga Knalpot Akrapovic Honda CBR250R Rp.1.398.000

Knalpot Akrapovic apabila digunakan pada motor tentunya hal ini bisa atau dapat mendongkrak performance serta tampilan motor terlihat lebih gagah , gahar dan berbeda dengan motor pada umumnya. Merek knalpot yang satu ini sudah tidak diragukan lagi karena sudah banyak orang yang membuktikanya ,selain itu knalpot merek akrapovic ini memiliki karakter suara tersendiri ada yang memiliki suara ngebas, gahar, lembut dan lain sebagainya.
Knalpot custom memang yang beredar di pasaran itu bisa kita request suaranya, sedangkan untuk suara knalpot motor pada umumnya hanya memiliki 2 karakter suara yaitu ngebas dan juga gahar. Bahan yang digunakan knalpot racing akrapovic sendiri menggunakan stainles stell dan juga menggunakan las cacing robotic , serta bahan carbon yang menjadi kebutuhan untuk mendapatkan suara yang bagus. OK mungkin sampai disin dulu mas bro sekalian,nantikan postingan selanjutnya .

Demikian informasi yang membahas mengenai harga knalpot akropovic custom terbaru,semoga bermanfaat dan terima kasih sudah berkunjung di http://www.spesifikasimotor.com , jangan lupa untuk bagikan melalui facebook,twitter dan google +.oya daftar harga diatas tentunya berbeda dengan harga yang dijual di bengkel tempat mas bro tinggal , walaupun berbeda mungkin hanya selisih sedikit.

Tinggalkan komentar